Berita duka cita
Keluarga Besar Departemen Agronomi dan Hortikultura (AGH), Fakultas Pertanian IPB University mengucapkan turut berduka cita atas meninggalnya Ibu Dr. Tatiek Kartika Suharsi Pensiunan Dosen Divisi Ilmu dan Teknologi Benih, Departemen AGH pada hari Minggu, 16 November 2025. …
Selamat dan Sukses atas dilantiknya Prof. Dr. Arif Satria, Rektor IPB University sebagai Kepala Badan Riset dan Inovasi Nasional (BRIN) Republik Indonesia
“Selamat dan Sukses kami ucapkan kepada Prof. Dr. Arif Satria atas amanah baru sebagai Kepala Badan Riset dan Inovasi Nasional (BRIN) Republik Indonesia. Semoga senantiasa diberikan kelancaran dalam menjalankan tugas.” …
Perkenalan mahasiswa baru mahasiswa Tahun Akademik 2025/2026 Program Studi S2 dan S3 Pemuliaan dan Bioteknologi Tanaman
BOGOR – Program Studi (PS) Magister (S2) dan Doktor (S3) Pemuliaan dan Bioteknologi Tanaman (PBT), Departemen Agronomi dan Hortikultura (AGH), Fakultas Pertanian, Institut Pertanian Bogor (IPB), telah menyelenggarakan acara Perkenalan Mahasiswa Baru Semester Ganjil Tahun Akademik 2025/2026 pada hari Rabu, 5 November 2025 di Ruang Sidang …
Capacity Building Tim Laboratorium Pengujian SUA Departemen Agronomi dan Hortikultura IPB
Bogor, 2 November 2025 — Dalam rangka meningkatkan kompetensi teknis dan memperkuat sinergi tim, Laboratorium Pengujian SUA Analisis Tanah, Tanaman, dan Pupuk, Departemen Agronomi dan Hortikultura, Fakultas Pertanian, Institut Pertanian Bogor telah melaksanakan kegiatan Capacity Building pada tanggal 31 Oktober hingga 2 November 2025. Kegiatan …
Dewi Sukma Inderawati: An Inspiring Journey of Resilience and Achievement
In the heart of every great institution lies the story of a student whose journey inspires and uplifts. At the Faculty of Agriculture, IPB University, that story belongs to Dewi Sukma Inderawati—a young woman whose unwavering determination and academic brilliance have made her a symbol …
Pelatihan Pelayanan Prima dalam rangka peningkatan kinerja tridarma di Departemen Agronomi dan Hortikultura
Bogor – Departemen Agronomi dan Hortikultura (AGH) mengadakan kegiatan pelatihan intensif yang berfokus pada peningkatan mutu pelayanan prima bagi seluruh tenaga kependidikan (tendik) departemen. Kegiatan ini bertujuan memperkuat etos kerja dan profesionalisme tendik dalam melayani seluruh sivitas akademika dan stakeholder eksternal. Pelatihan ini menghadirkan narasumber …
Suasana Haru Selimuti Acara Purnabakti Empat Tenaga Kependidikan di Departemen AGH
Bogor – Suasana haru dan penuh kehangatan menyelimuti acara pelepasan purnabakti empat orang tenaga kependidikan (Tendik) Departemen Agronomi dan Hortikultura (AGH), Fakultas Pertanian, IPB University, Bapak Argani, Ibu Dr. Ir. Erina Sulistiani, M.Si (alm)., Bapak Nandang Hasanudin, S.P., dan Ibu Miniarsih, S.A.P., yang telah mengabdi …
Institut Pertanian Bogor dan CV Aura Seed Selenggarakan Pelatihan Perakitan Varietas Cabai Hibrida Berbasis Teknologi CMS
Institut Pertanian Bogor (IPB) melalui Departemen Agronomi dan Hortikultura, Fakultas Pertanian, bekerja sama dengan CV Aura Seed menyelenggarakan kegiatan Pelatihan Perakitan Varietas Cabai Hibrida dengan Teknologi Cytoplasmic Male Sterility (CMS). Kegiatan ini berlangsung pada Sabtu, 11 Oktober 2025 di Aula Kantor CV Aura Seed, Kediri, …
Tendik Departemen AGH Ikuti Seminar Hasil Penelitian Hibah Kompetitif Tendik IPB 2025 “Peran Tenaga Kependidikan dalam Akselerasi Transformasi Pendidikan Tinggi 5.0”
Bogor, 9 Oktober 2025 — Yudiansyah, S.Si., Ismiyanti, A.Md., dan Susilawati, S.Bio., Tenaga Kependidikan (Tendik) Departemen Agronomi dan Hortikultura (AGH), Fakultas Pertanian IPB University, berpartisipasi aktif dalam Seminar Hasil Penelitian Hibah Kompetitif Tendik IPB 2025 yang mengusung tema “Peran Tenaga Kependidikan dalam Akselerasi Transformasi Pendidikan …
Penguatan Keterampilan Tenaga Kependidikan: Pelatihan Penggunaan Alat Tanam Pneumatik Gunung Biru
Bogor, 10 Oktober 2025 – Dalam upaya terus meningkatkan efisiensi dan modernisasi di sektor pertanian dan pendidikan, Departemen Agronomi dan Hortikultura (AGH), Fakultas Pertanian IPB University sukses menyelenggarakan Pelatihan Penggunaan Alat Tanam Pneumatik Merk Gunung Biru bagi para tenaga kependidikan (tendik). Kegiatan ini bertujuan untuk …