Hasil Evaluasi PKM-AI dan PKM-GT Tahun 2010
Berikut Disampaikan Informasi pengumuman Hasil Evaluasi PKM-AI dan PKM-GT dari Direktorat Penelitian dan Pengabdian kepada Masyarakat (DP2M) DIKTI : …
PROPOSAL LANJUTAN INSENTIF RISET TAHUN 2011
Yth. Bapak/Ibu/Saudara, Sebagai tindaklanjut Pengumuman Insentif Riset tanggal 18 Agustus 2010 yang lalu, khususnya bagi Proposal Lanjutan berikut disampaikan Jadwal Pelaksanaan Seleksi Presentasi Proposal Lanjutan yang meliputi Laporan Kemajuan Kegiatan Penelitian pada tahun 2010 …
Hasil Evaluasi Penelitian Strategis Nasional Tahun 2010
Atas nama Keluarga Besar Departemen Agronomi dan Hortikultura, Fakultas Pertanian, IPB, kami mengucapkan selamat kepada : …
Review Sistem PVT Indonesia Pada Tahun Ke-10 Berlakunya UU No. 29 Tahun 2000
Implementasi Sistem PVT di Indonesia mendapat respon yang cukup baik dari masyarakat Indonesia secara luas terbukti semakin banyak Permohonan Hak PVT dan Pendaftaran Varietas Tanaman yang diajukan ke Kantor Pusat PVT. Di dunia pemuliaan tanaman, sistem PVT …
Pekan Serelia Nasional I di Maros
Kegiatan berskala nasional yang direncanakan dibuka oleh Presiden RI ini diselenggarakan bekerjasama dengan Pemerintah Propinsi Sulawesi Selatan mengusung tema”Inovasi Teknologi Serealia Mengantisipasi Perubahan Iklim Global Menuju Kemandirian Pangan”. Harapan dari …
Lima Tenaga Kependidikan AGH Memasuki Masa Pensiun
Lima orang staf kependidikan Departemen AGH pada tahun 2010 ini telah memasuki masa pensiun. Kelima orang staf tersebut adalah Sardju, SP (Laboran Lab. Benih), Bapak Aderis Pangihutan Saragih (Pustakawan), Bapak Supardi (Teknisi Lab. Hortikultura), Bapak Iskandar …
Kick off ISO 9001:2008
Sebagai tanda dimulainya penerapan sistem Manajemen Mutu ISO 9001:2008 di Departemen Agronomi dan Hortikultura, pada hari Rabu (23/6) dilangsungkan acara pengesahan sekaligus penandatanganan Kebijakan Mutu dan Visi& Misi Departemen AGH oleh Ketua Departemen, …
Sriani, Memuliakan Buah Tropika
Di pasaran, terutama di kota-kota besar, dengan mudah kita jumpai buah-buahan impor. Buah itu antara lain apel, jeruk, durian, pisang, bahkan pepaya pun berlabel impor, yaitu california papaya atau havana/hawaii papaya. “Padahal, tak ada pepaya impor. Semua itu pepaya hasil …
Asian Public Intellectuals (API) Fellowships Program
Asian Public Intellectuals (API) Fellowships Program dibentuk pada tanggal 8 Juli 2000 dan beranggotakan 5 (lima) negara : Jepang, Filipina, Thailand, Malaysia dan Indonesia menawarkan pemberian beasiswa untuk tahun 2011-2012. Sponsor utama program ini adalah The Nippon Foundation. …
HASIL EVALUASI KERJASAMA LUAR NEGERI DAN PUBLIKASI INTERNASIONAL TAHUN 2010
Atas nama Keluarga Besar Departemen Agronomi dan Hortikultura, Fakultas Pertanian, IPB, kami mengucapkan selamat kepada : …