Dosen AGH-Faperta-IPB : Pertanian Presisi untuk Tingkatkan Produktivitas Kelapa Sawit
Produktivitas kelapa sawit Indonesia baru mencapai setengah dari potensi yang ada, untuk meningkatkan produktivitasnya bagaimana sawit dikelola dengan baik dengan mendapatkan dosis pemupukan yang optimum. …
Departemen AGH-Faperta-IPB menyelenggarakan : Lokakarya Penyusunan RPSS Mata Kuliah Program Sarjana AGH
Rabu tanggal 17 Juli 2019 Departemen Agronomi dan Hortikultura (AGH), Fakultas Pertanian IPB melaksanakan Lokakarya Akademik Mayor Agronomi dan Hortikultura Sekolah Pascasarjana (SPs) IPB yang bertempat di Ruang sidang 1 dan 2 Departemen AGH, Fakultas Pertanian IPB, Kampus Darmaga, Bogor …
Departemen AGH-Faperta-IPB menyelenggarakan : Lokakarya Akademik: Mayor Agronomi dan Hortikultura, Sekolah Pascasarjana (SPs) IPB
Selasa tanggal 16 Juli 2019 Departemen Agronomi dan Hortikultura (AGH), Fakultas Pertanian IPB melaksanakan Lokakarya Akademik Mayor Agronomi dan Hortikultura Sekolah Pascasarjana (SPs) IPB yang bertempat di Ruang sidang 1 dan 2 Departemen AGH, Fakultas Pertanian IPB, Kampus Darmaga, Bogor …
Departemen AGH-Faperta-IPB menyelenggarakan : Lokakarya Akademik: Evaluasi Pelaksanaan dan Persiapan Pelaksanaan Perkuliahan
Rabu tanggal 10 Juli 2019 Departemen Agronomi dan Hortikultura (AGH), Fakultas Pertanian IPB melaksanakan Lokakarya Akademik Evaluasi Pelaksanaan dan Persiapan Pelaksanaan Perkuliahan yang bertempat di Ruang Sidang 1 dan 2 Departemen AGH, …
Dosen AGH-Faperta-IPB : Dr. Ir. Purwono memberikan pelatihan tentang pengolahan gula tebu bagi staf PT. Sucofindo
Dr. Ir. Purwono Staf Departemen Agronomi dan Hortikultura, Fakultas Pertanian IPB memberikan pelatihan tentang pengolahan gula tebu bagi staf PT. Sucofindo. Pelatihan berlangsung pada hari Selasa tanggal 25 Juni 2019 di kantor pusat Jakarta. …
IPB University Akan Terima Peralatan Laboratorium dari KKBC Jepang
Setelah menjalin kerjasama dengan Perusahaan Pusat Analisis Lingkungan, Kankyou-Koagai Bunseki Centa (KKBC) Jepang pada Januari lalu, IPB University akan menerima beberapa peralatan laboratorium secara bertahap. Peralatan tersebut adalah ICP-AES, Gas Chromatography (GC), Ion Chromatography dan CHNS Auto Analyzer atau X-Ray Diffractometer. …
Departemen AGH-Faperta-IPB Melaunching E-Book Benih, Pertanian dan Kehidupan: Olah Pikir Sjamsoe’oed Sadjad
Prof. Dr Ir Sjamsoe’oed Sadjad adalah Guru Besar Emiritus di Departemen Agronomi dan Hortikultura Fakultas Pertanian, IPB selain sebagai dosen yang sangat loyal pada pengembangan ilmu dan teknologi benih juga sangat produktif dalam menulis buku maupun artikel yang diterbikan di media massa nasional. …
Dosen AGH-Faperta-IPB : Pakar Bawang Putih
Luas proyek percontohan penanaman bawang putih di Kecamatan Jangkat mencapai 20 hektare (ha). Hasil panen perdana bawang putih dari areal percontohan itu rata-rata 3 ton/ha. …
Dosen AGH-Faperta-IPB : Kentang Top : Kagawa
Kentang-kentang baru berproduksi menjulang hingga 35 ton per hektare, tahan penyakit, dan genjah. Kagawa umur panen lebih pendek, produktivitas tinggi dan agak tahan penyakit hawar daun dan layu bakteri—perongrong utama tanaman anggota famili Solanaceae itu. …
IPB Kembali Berikan Royalti kepada Para Inovator
Apresiasi kepada para inovator kembali disampaikan oleh Institut Pertanian Bogor (IPB) dengan memberikan royalti atas pemanfaatan inovasi IPB secara komersial oleh PT Bogor Life Science and Technology (BLST) …