Dosen Departemen AGH Prof. Dr. Sobir menjadi narasumber kompas.com
KOMPAS.com – Setiap masakan tentu membutuhkan bawang putih sebagai salah satu bumbu dasar. Adapun tanaman ini termasuk tanaman herba semusim. Menurut Guru Besar Departemen Agronomi dan Hortikultura, Fakultas Pertanian, IPB University Prof. Dr. Sobir, bawang putih (Allium sativum) umumnya tumbuh berumpun dan mempunyai ketinggian tanaman sekitar …
Prof. Dr. Ir. Sandra Arifin Aziz Dosen AGH menjadi Pembicara pada Webinar SAPA AGRIANITA: “TANAMAN HERBAL PENAKLUK DIABETES DI SEKELILING KITA”
Diabetes merupakan salah satu penyakit paling banyak diderita oleh penduduk dunia. Dalam rangka meningkatkan pengetahuan masyarakat tentang berbagai tanaman disekitar kita yang berpotensi sebagai tanaman anti diabetes, …
Dosen Departemen AGH Prof Munif Ghulamahdi Realisasi Harga Jawaban Masalah Kedelai
UNTUK kesekian kalinya Indonesia mengalami lonjakan harga kedelai. Untuk kesekian kalinya pula pangkal permasalahan sama, yakni kenaikan harga kedelai impor. Bila sebelumnya harga kedelai impor berkisar Rp6-7 ribu per kilogram, …
Departemen AGH-Faperta-IPB meraih penghargaan International Program Awards
Sepanjang tahun 2020, berbagai prestasi tak henti-henti diraih IPB University. Selain menjadi Perguruan Tinggi Terbaik Nasional versi Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan (Kemendikbud) 2020, peringkat IPB University di kancah internasional juga terus naik. …
Staf Dosen Departemen AGH Mengikuti Webinar Pengembangan Kurikulum untuk Merdeka Belajar – Kampus Merdeka
Kurikulum adalah seperangkat rencana dan pengaturan mengenai tujuan, isi, dan bahan pelajaran serta cara yang digunakan sebagai pedoman penyelenggaraan kegiatan pembelajaran untuk mencapai tujuan Pendidikan Tinggi (Permendikbud Nomor 3 Tahun 2020 Pasal 1). …
Staf Dosen Departemen AGH Layani Konsultasi tentang Kelapa Kopyor Lewat Zoom-meeting
Kelapa Kopyor, ternyata tidak hanya menarik untuk dijadikan obyek penelitian tetapi juga menarik untuk dijadikan sebagai komoditas perkebunan komersial. Bapak Caraciolus Birana (Pak Olus), seorang warga dari Depok, …
Departemen AGH-Faperta-IPB Pakar : Sosialisasi Teknologi IPB Prima
eknologi IPB Prima terdiri dari lima pilar pokok, yaitu restorasi lahan dengan jerami, penggunaan IPB Bio, IPB Best Practice, mekanisasi pertanian, serta penyuluhan dan pendampingan IPB. Beberapa produk yang dihasilkan dari teknologi IPB Prima yaitu, benih padi IPB 3S dan pupuk IPB Bio. …
Genjot Publikasi Ilmiah Dosen SV IPB, DPIS Gelar Pelatihan Penulisan
Untuk mendukung upaya peningkatan publikasi terutama di lingkungan Sekolah Vokasi (SV) IPB University, Direktorat Publikasi Ilmiah dan Informasi Strategis (DPIS) IPB University menyelenggarakan Pelatihan Penulisan Artikel Ilmiah Batch 7 di Kampus Baranangsiang, Bogor, (30/7). …
IPB: “Food Estate” Perlu Pertimbangkan Aspek Keberlanjutan Ekologi dan Ekonomi
Guru Besar Institut Pertanian Bogor ( IPB) University dari Fakultas Pertanian, Edi Santosa melihat kunci keberhasilan megaproyek food estate yang dijalankan pemerintah pusat ada pada keberlanjutan dari segala aspek, khususnya aspek ekonomi, sosial dan ekologi. …
Serah Terima Jabatan PKU Departemen Agronomi dan Hortikultura, Fakultas Pertanian IPB secara Daring
Pada tanggal 9 September 2020 dilaksanakan serah terima jabatan Pengelola Keuangan Unit (PKU) Departemen Agronomi dan Hortikultura (AGH), Fakultas Pertanian. …