Tiga Staf Departemen AGH Bantu PT HM Sampoerna Terapkan GAP untuk Tingkatkan Produksi Cengkeh
Tiga Staf Departemen Agronomi dan Hortikultura (AGH), Fakultas Pertanian, IPB membantu PT HM Sampoerna menerapkan good agricultural practices (GAP) untuk meningkatkan produksi cengkeh petani melalui penelitian lapangan di Desa Cimanggu, …
Mahasiswa AGH Sabet Penghargaan Internasional Dalam Asia Pacific Agriculture Undergraduate Student Competition di NPUST, Taiwan
Dua orang mahasiswa S1 dari Program Studi Agronomi dan Hortikultura (AGH) berhasil menyabet penghargaan internasional …
Berita dari Alumni: Walter Ajambang Nchu dari Cameroon Dipromosikan Sebagai Senior Research Scientist IRAD
Walter Ajambang Nchu adalah alumni program magister (S2) dan program doktor (S3) dari Program Studi Pemuliaan dan Bioteknologi (PS PBT), Departemen Agronomi dan Hortikultura (AGH), Fakultas Pertanian, IPB. …
Prof. Sudarsono Hadiri World Coconut Day di Stadion Pancasila, Lampung Selatan, Lampung
Pada tanggal 22-23 November 2017, Prof. Sudarsono diundang Dinas Tanaman Pangan, Hortikultura dan Perkebunan (TPHBun), Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Lampung Selatan, Lampung. Dalam kesempatan tersebut, Prof. Sudarsono menghadiri …
Dr. Sintho W. Ardie dan Mahasiswa S2 PBT Hadiri International Conference on Cassava di Bandar Lampung
Pada tanggal 23-24 November 2017, Dr. Sintho Wahyuning Ardie, staf Divisi Bioteknologi Tanaman, Departemen Agronomi dan Hortikultura (AGB), Fakultas Pertanian, IPB menghadiri International Conference on Cassava di Bandar Lampung. …
Dr. Suwarto Berpartisipasi Dalam Kegiatan Pengembangan Pertanian Terpadu Integrasi Jagung Sapi
Pada tnggal 25 dan 26 November 2017, Dr. Suwarto, staf Divisi Ekofisiologi Tanaman, Departemen Agronomi dan Hortikultura (AGH), Fakultas Pertanian, IPB berpartisipasi dalam kegiatan pengembangan pertanian terpadu integrasi jagung sapi. …
Dr. Purwono Jadi Narasumber Dalam Kegiatan Evaluasi Produksi Gula (GKP) tahun 2017
Pada tanggal 24-25 November 2017, Direktorat Tanaman Semusim dan Rempah, Direktorat Jenderal Perkebunan, Kementerian Pertanian mengadakan evaluasi produksi gula (GKP), tahun 2017. Kegiatan evaluasi dilaksanakan di Hotel Izi, Bogor, Jawa Barat. …
Shandra Amarilis Berpartisipasi Dalam İnternational Conference on Sustainable Agriculture di Taiwan
Pada tanggal 24 – 26 November 2017, Shandra Amarilis, SP., MSi., Staf dosen Divisi Bioteknologi Tanaman, Departemen Agronomi dan Hortikultura (AGH), Fakultas Pertanian, IPB telah berkunjung ke Nanhua, Taiwan. …
Dua Staf Dosen Departemen AGH Jadi Pembahas Dalam Seminar Hasil Pengembangan dan Validasi Metode Analisis Benih
Pada tanggal 23 November 2017 di IPB International Convention Center (IPB ICC), Bogor telah diselenggarakan Seminar Hasil Pengembangan dan Validasi Metode oleh Balai Besar Pengembangan dan …
Staf Tendik Departemen AGH Tinjau Kebun Pendidikan Sukamantri, Ciapus – Bogor
Pada tanggal 24 November 2017, staf tenaga kependidikan (Tendik) Departemen Agronomi dan Hortikultura (AGH), Fakultas Pertanian, IPB melakukan peninjauan lapangan ke Kebun Pendidikan Sukamantri, Ciapus – Bogor. …